25 September 2011

Mengubah foto Menjadi Teks

Selamat malam para Blogger
kali ini saya mau bagi bagi trik nih cara ngubah foto jadi teks
biar gak tambah penasaran , langsung aja yah

1. Masuk Kesini
2. Upload foto anda , kemudian tekan submit
3. Tulis Nick name pada box yang tersedia
4. Download filenya
5. Buka Notepad . (font =courir,matikan word warp)

Nih hasilnya

sebelum:

sesudah:



Kalo mau formatnya dibuat JPEG , ikuti langkah langkah di bawah ini

1.   Buka File nya di Notepad
2.   klik format kemudian pilih font
3.   Atur ukuran pada kolom size
4.   jika sudah ambil sreenshotnya dengan menekan  Print screen (prt scr)
5.   Buka program Paint kemudian klik menu edit dan pilih paste
6.   klik gambar kotak (select) pada panel , untuk mengatur panjang  dan lebar gambar
7.   copy gambar yang udah di crop/select
8.   buat lembar kerja paint yang baru dan paste
9.   Save
10. cari gambar yang sudah disimpan , kemudian rename dan tambahkan tulisan
      .JPEG  dibelakangnya dan  selesai




0 comments:

Posting Komentar